Senin, 01 September 2025

Dagangan yang tidak diperdagangkan - [Merayakan Ibadah Puisi]

kami menjual tingkah laku manusia yang tidak laku

kami menawarkan gagasan manusia yang tanpa dasar

kami membeli perasaan manusia yang rancu


selamat datang di toko kami

kami menyediakan kebutuhan manusia yang tidak dibutuhkan


@fahmieljor

Makassar, 08 Maret 2022



Tidak ada komentar:

Posting Komentar